- Client: PT Sariarthamas Hotel International
- Services:Â art directing, design, copywriting, translate, print
Jasa Annual Report PT Sariarthamas Hotel International (SHI)
Annual Report PT Sariarthamas Hotel International – SHI merupakan sebuah perusahaan yang bergerak di bidang jasa perhotelan yang didirikan pada tahun 1971. PT SHI memiliki lini bisnis yang meliputi pengoperasian hotel umum dan motel.
Sebagai bentuk pertanggungjawaban keuangan, PT SHI rutin menerbitkan laporan tahunan. Untuk tahun 2018 lalu, desain annual report milik PT SHI dikerjakan oleh tim Sooca Design. Proyek annual report PT Sariarthamas Hotel International ini mencakup proses pembuatan desain, copywriting, translate dan cetak.
Desain annual report PT SHI memiliki dominasi warna putih dan emas yang identik dengan warna logo perusahaan. Pembuatan annual report PT Sariarthamas Hotel International ini ditujukan sebagai sarana pemaparan informasi keuangan yang menarik dan mudah dimengerti oleh semua pihak yang berkaitan seperti pemegang saham dan investor.
Kesempatan bekerjasama dalam pengerjaan desain annual report PT SHI adalah hal yang menyenangkan bagi Sooca Design. Jika Anda juga ingin mendapatkan penawaran terbaik tentang pembuatan annual report serupa, atau kebutuhan desain perusahaan lainnya, segera hubungi kami melalui kontak berikut ini.