Tren Desain Kemasan 2022 untuk Inspirasi Bisnis Anda
Setiap tahun, tentu akan ada inovasi baru dalam tren desain kemasan. Demikian pula dengan tahun ini. Tidak seperti tahun-tahun sebelumnya, tren desain kemasan 2022 memiliki konsep yang sedikit “berbeda” dalam menyampaikan kesan yang mewah. Inspirasi Tren ...
5 Faktor Pertimbangan Konsumen Dalam Membeli Produk
Ketika seseorang melihat sebuah potensi bisnis dan kesempatan yang tepat, maka segera ambil keputusan atas hal tersebut. Mungkin inilah yang ada di benak Anda, ketika melihat sebuah peluang bisnis. Hal ini merupakan hal yang tepat. Namun, sebelum melakuka ...
5 Tips Kreatif Meningkatkan Employee Engagement
Employee engagement yang baik akan memberikan konsumen pengalaman yang luar biasa serta menghasilkan bisnis yang unggul. Meskipun demikian, banyak organisasi mengabaikan aktivitas employee engagement karena lebih mengutamakan angka keuntungan semata tanpa ...
5 Ide Kreatif Melakukan Employee Gathering
Ada sebuah paradoks mengenai kreativitas di tempat kerja: karyawan harus duduk di ruangan yang pengap sembari mendengarkan orang lain berbicara selama 8 -9 jam, dan dituntut memiliki ide-ide yang luar biasa untuk membantu memajukan perusahaan. Ya, hal ini ...
Mengenal Employee Gathering dan Manfaatnya Untuk Para Pekerja
Pertemuan karyawan atau yang lebih sering disebut dengan employee gathering adalah sarana yang dapat digunakan untuk berbagai tujuan, administratif maupun non-administratif. Manfaat employee gathering mulai dari bertukar informasi hingga membuat pengumuma ...
Corporate Secretary: Kunci Keberhasilan Sebuah Perusahaan
Dalam teori keagenan (agency theory) menjabarkan perihal dua pelaku ekonomi yang bertentangan satu sama lain, yaitu prinsipal dan agen. Hubungan keagenan adalah sebuah kontrak di mana satu atau lebih orang (prinsipal) memerintah orang lain (agen) untuk me ...
Landasan Peraturan Dalam Memilih Corporate Secretary
Corporate Secretary adalah profesi yang memiliki peran penting, terutama seiring dengan semakin kuatnya kesadaran dunia mengenai praktek tata kelola perusahaan yang baik. Oleh karena itu perusahaan yang memiliki pemegang saham lebih dari 300 pihak harus m ...
Seberapa Penting Peran Corporate Communication dalam Perusahaan?
Sebuah perusahaan yang baik memiliki rencana komunikasi yang strategis dan kuat untuk membentuk hubungan yang baik secara internal maupun eksternal. Mungkin tidak terlihat terlalu krusial, tetapi peran corporate communication berpengaruh penting untuk men ...